TriAn BozAan

7M

CorelDRAW

Corel Draw adalah editor grafik vektor yang dibuat oleh Corel, sebuah perusahaan yang bermarkas di Ottawa, Kanada. Versi terakhirnya versi 14 yang dinamai X4 dirilis pada tahun 2008. CorelDRAW pada awalnya dikembangkan untuk dijalankan pada sistem operasi Windows 2000 dan yang lebih baru. Versi CorelDRAW untuk Linux dan Mac OS pernah dikembangkan, tetapi dihentikan karena tingkat penjualannya rendah.

simber: wikipedia

02/09/2009 Posted by | Design | | Tinggalkan komentar

GRAFIS VEKTOR DAN BITMAP

1. Pengertian Grafis Vektor dan Bitmap

Pengertian Grafis Vektor

Grafis vektor adalah objek gambar yang dibentuk melalui kombinasi titik-titik dan garis dengan menggunakan rumusan matematika tertentu.

Pengertian Grafis Bitmap

Grafis Bitmap adalah objek gambar yang dibentuk berdasarkan titik-titik dan kombinasi warna.

2. Kelebihan dan kekurangan grafis vektor dan bitmap

Kelebihan Grafis Vektor

  • · Ruang penyimpanan untuk objek gambar lebih efisien
  • · Objek gambar vektor dapat diubah ukuran dan bentuknya tanpa menurunkan mutu tampilannya
  • · Dapat dicetak pada resolusi tertingi printer Anda
    • · Menggambar dan menyunting bentuk vektor relatif lebih mudah dan menyenangkan

Baca lebih lanjut

02/09/2009 Posted by | Design | | 2 Komentar